Pastikan Proses Pemeriksaan Kesehatan Berjalan Lancar Sesuai Prosedur, Bawaslu Pangkep Lakukan Pengawasan Langsung 

    Pastikan Proses Pemeriksaan Kesehatan Berjalan Lancar Sesuai Prosedur, Bawaslu Pangkep Lakukan Pengawasan Langsung 
    Pastikan Proses Pemeriksaan Kesehatan Berjalan Lancar Sesuai Prosedur, Bawaslu Pangkep Lakukan Pengawasan Langsung

    PANGKEP-  Badan Pengawas Pemilihan Umum_ – Memasuki tahap pemeriksaan Kesehatan bagi bakal pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan (Pangkep) pada pemilihan serentak tahun 2024, Badan pengawas pemilihan umum (Bawaslu) Kabupaten Pangkep terus melakukan pengawasan melekat terhadap proses pemeriksaan tersebut.

    Hal itu dilakukan sebagai upaya Bawaslu dalam memastikan seluruh rangkaian pemeriksaan Kesehatan berjalan sesuai dengan prosedur, dan pedoman teknis dalam pemeriksaan Kesehatan.

    “Tugas kita Bawaslu bagaimana memastikan bakal calon mengikuti seluruh rangkaian pemeriksanaan Kesehatan yang dilaksanakan pada hari ini, terus bagaimana memastikan proses ini berjalan sesuai dengan jadwal atau waktu yang telah ditetapkan” ucap Yulianto Ardiwinata saat ditemui pada saat melakukan pengawasan langsung pemeriksaan Kesehatan Bakal Pasangan Calon di Rumah Sakit Universitas Hasanuddin, Makassar (Jum’at, 30/08/2024).

    “Kemudian bagaimana juga proses ini sesuai dengan tata cara, prosedur dan mekanisme sesuai dengan pedoman teknis mengenai pemeriksaan Kesehatan” tambah pria yang juga menjabat sebagai Koordinator Divisi Penanganan Pelanggaran dan Penyelesaian Sengketa Bawaslu Kabupaten Pangkep.

    Untuk diketahui, bakal pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Pangkep (Muhammad Yusran Lalogau dan Abdul Rahman Assegaf) merupakan bakal pasangan calon yang melakukan pemeriksaan kesehatan di hari pertama.( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Perkuat Ketahanan Pangan Nasional, Kadis...

    Artikel Berikutnya

    Dukung Pengembangan Olahraga Sulsel, Wakil...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pendidikan Gratis untuk Indonesia, Harapan yang Ada di Pemerintahan Prabowo
    Pengurus DPD Partai Nasdem Pangkep Burhanuddin: Pelantikan dan Jalan Sehat Restorasi DPD Nasdem Pangkep bersama Anis Baswedan
    Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Sampaikan Pesan Kamtibmas kepada Warga Pulau Sailus
    Pengukuhan Bunda Literasi, Kadis Perpustakaan dan Kearsipan Pangkep Muhiddin: Bangun Masyarakat Literat dan Berdaya Saing
    Polsek Bungoro Hadir Beri Rasa Aman Pada Giat Hajatan Warga Yang Dihibur Artis KDI
    Kapolsek Bungoro Lakukan Kunjungan ke Kantor Desa Mangilu, Ajak Tokoh Masyarakat Dukung Kamtibmas Jelang Pilkada
    Pengurus DPD Partai Nasdem Pangkep Burhanuddin: Pelantikan dan Jalan Sehat Restorasi DPD Nasdem Pangkep bersama Anis Baswedan
    Jaga Kamtibmas Jelang Pilkada, Kapolsek Bungoro AKP Abdul Haris Bangun Sinergitas dengan PT Daya Cayo Asritama:
    Mau Tahu  Suara Rakyat dari Warga Pulau Semanga, Kapolsek Liukang Tangaya AKP Nompo Turun Langsung Temui Toko Masyarakat
    Masuki Kampanye Hari ke- 5, Calon Wakil Bupati Pangkep Nomor Urut 1 Abdul Rahman Assagaf Sapa Warga Mandalle
    STKIP Pangkep Gelar Workshop Hadirkan Direktur Utama PT Semen Tonasa Asruddin Sebagai Narasumber
    Prestasi di Akhir Tahun,   Camat Pangkajene Lukman Murtala:  Alhamdudillah  Kembali Raih Prestasi Juara Umum HKG ke 51
    Pastikan Proses Pemeriksaan Kesehatan Berjalan Lancar Sesuai Prosedur, Bawaslu Pangkep Lakukan Pengawasan Langsung 
    Danrem 141/Toddopuli Brigjen TNI Sugeng Hartono Resmikan Dua Koramil dan Satu Subdenpom di Kodim 1404/Pinrang
    Lestarikan Ekosistem Laut, Dandim 1421/Pangkep Letkol Inf Fajar  Lepas Puluhan Tukik Penyu Ke Laut Lepas
    Senam Bersama Petugas Pemilu 2024, Lintas Sektor Kecamatan Minasatene 

    Ikuti Kami