Gubernur Sulsel Terbang via Helikopter Pantau Pencarian KM Ladang Pertiwi di Perairan Pangkep 

    Gubernur Sulsel Terbang via Helikopter Pantau Pencarian KM Ladang Pertiwi di Perairan Pangkep 

    PANGKEP - Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman bersama Mayor Inf. Sarman dari Kodam XIV Hasanuddin, melakukan searching area dengan helikopter di Perairan Kepulauan Pangkep, Minggu pagi (29/5/2022).

    Turut hadir Pangkoopsud II, Marsda TNI Minggit Tribowo dan Kepala Basarnas Sulsel, Djunaidi. Mereka berangkat dari Lanud Sultan Hasanuddin menuju ke wilayah perairan Kepulauan Pangkep

    Hal itu dilakukan membantu pencarian korban yang masih dalam pencarian korban tenggelam kapal Kapal Motor (KM) Ladang Pertiwi.

    Diketahui, Kapal Motor (KM) Ladang Pertiwi yang memuat 43 penumpang tenggelam di Selat Makassar pada Kamis (26/5/2022) sekitar pukul 03.30 Wita. Namun, informasi tenggelamnya kapal tersebut baru diketahui Basarnas pada Sabtu (28/5/2022). 

    Dari 43 penumpang, 17 diantaranya sudah ditemukan selamat. Sementara 26 orang lainnya masih dalam pencarian.(***)

    Makassar Sulsel
    Ryawan Saiyed

    Ryawan Saiyed

    Artikel Sebelumnya

    Bupati Pangkep Muhammad Yusran Kunjungi...

    Artikel Berikutnya

    Kapolsek Liukang Tangaya: Ditemukan 10 Orang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pesona Bali: Keindahan yang Selalu Membuat Wisatawan Kembali
    Pengurus DPD Partai Nasdem Pangkep Burhanuddin: Pelantikan dan Jalan Sehat Restorasi DPD Nasdem Pangkep bersama Anis Baswedan
    Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Sampaikan Pesan Kamtibmas kepada Warga Pulau Sailus
    Pengukuhan Bunda Literasi, Kadis Perpustakaan dan Kearsipan Pangkep Muhiddin: Bangun Masyarakat Literat dan Berdaya Saing
    PT Semen Tonasa Gelar Pesta Rakyat Meriahkan di HUT ke 56, Ajang Kebersamaan dan Hiburan Gratis
    Jelang Pilkada, Polsek Bungoro Tingkatkan Patroli Dialogis di Pemukiman dan Area Rel Kereta Api
    Pengurus DPD Partai Nasdem Pangkep Burhanuddin: Pelantikan dan Jalan Sehat Restorasi DPD Nasdem Pangkep bersama Anis Baswedan
    Jaga Kamtibmas Jelang Pilkada, Kapolsek Bungoro AKP Abdul Haris Bangun Sinergitas dengan PT Daya Cayo Asritama:
    Masuki Kampanye Hari ke- 5, Calon Wakil Bupati Pangkep Nomor Urut 1 Abdul Rahman Assagaf Sapa Warga Mandalle
    Pengabdian Tanpa Batas, Kapus Kalmas Kurnia Gelar Kunker di Desa  Keliling Antar PuLau
    Mau Tahu  Suara Rakyat dari Warga Pulau Semanga, Kapolsek Liukang Tangaya AKP Nompo Turun Langsung Temui Toko Masyarakat
    Prestasi di Akhir Tahun,   Camat Pangkajene Lukman Murtala:  Alhamdudillah  Kembali Raih Prestasi Juara Umum HKG ke 51
    Pastikan Proses Pemeriksaan Kesehatan Berjalan Lancar Sesuai Prosedur, Bawaslu Pangkep Lakukan Pengawasan Langsung 
    Danrem 141/Toddopuli Brigjen TNI Sugeng Hartono Resmikan Dua Koramil dan Satu Subdenpom di Kodim 1404/Pinrang
    Lestarikan Ekosistem Laut, Dandim 1421/Pangkep Letkol Inf Fajar  Lepas Puluhan Tukik Penyu Ke Laut Lepas
    Senam Bersama Petugas Pemilu 2024, Lintas Sektor Kecamatan Minasatene 

    Ikuti Kami